December 24, 2016

Cara Sederhana Memperbaiki Skor Seo Blog di Chkme di Bawah 100%

Cara Sederhana Memperbaiki Skor Seo Blog di Chkme Skor di Bawah 100% ini saya posting ketika blog saya kangtebesunarya.blogspot.co.id hanya mempunyai skor 80% saja. Berulang kali saya cek di chkme hanya segitu-gitu saja skornya. Saya browsing kesana kemari akhirnya ketemu juga. Coba Sobat lihat gambar di bawah ini menunjukkan skor seo blog saya hanya 80%. Banyak sekali penyebabnya, Sobat bisa lihat tulisan warna merah.


Skor Seo Chkme sebelum diperbaiki penyebabnya

Penyebab skor seo chkme masih dibawah 100%:
  1. Saya hapus semua kode ini <b:includable name='quickedit'/>.
  2. Sebetulnya tampilan gambar tanpa text atau deskripsi juga pengaruh pada seo. Tapi punya saya sudah dikasih teks semua.
  3. Dan lihat hasilnya lumayan 85%, ternyata masih ada image yang missing.
Skor Seo Chkme setelah diperbaiki penyebabnya
Saya cek kembali apa yang salah dengan blog ini. Dan ketemu penyebab yang lain seperti gambar di bawah ini. Ternyata ada Tombol Join This Site dan Tombol Back To Top. Akhirnya saya hapus semua kode-kode itu.

Tombol Penyebab SEO Chkme tidak 100%

Tombol Penyebab SEO Chkme tidak 100%

Dan Sobat bisa lihat Skor Seo Chkme blog saya http://kangtebesunarya.blogspot.co.id sekarang sudah 100%. Senang sekali rasanya. 
Skor Seo 100% Blog kangtebe.net

Demikian sharing info tentang Cara Sederhana Memperbaiki Skor Seo Blog di Chkme di Bawah 100% saya sampaikan, semoga bermanfaat. Happy blogging & selamat mencoba.
Previous Post
Next Post
Related Posts

8 comments:

  1. kalau saya ndak pake skor seo kayak gitu, pokoknya buat blog ndak mikir seo an hehhee

    ReplyDelete
    Replies
    1. Zulham@ Betul Kawan yg penting ngeblog, walau penting tapi buktinya pnya saya blm dapat adsense hehe. Makasih dah mampir Kawan.

      Delete
  2. Replies
    1. BK@ Salam kenal kembali kawan, makasih dah mampir.

      Delete
  3. Saya belum pernah nyoba cek skor seo di chkme Kang, trims infonya....

    ReplyDelete
    Replies
    1. Lina@ Tinggal cek aja kok Teh, gampang hehee.

      Delete
  4. Oh jadi seperti itu ya, cara mengecek / memperbaiki skor SEO blog, saya jadi penasaran ingin segera mengcobanya.

    ReplyDelete
  5. Amara@ Iya Kawan coba saja cek sendiri.

    ReplyDelete